Ada banyak gaya yang berpengaruh pada saat kita bersepeda, gaya gravitasi, gaya hambatan udara, dorongan angin, kemiringan jalan (tahanan tanjakan), gaya dorong dari pedal, dan gaya tahan permukaan jalan. Sering ...
Schwalbe adalah produk ban sepeda yang sudah diakui di dunia. Produk-produk yang berkualitas dan inovasi pada produk ban sepeda Schwalbe, menjadikannya salah satu pemimpin dalam pasar ban sepeda. Jika sebelumnya ...
Tidak hanya serat karbon dan titanium yang menjadi komponen premium pada sepeda. Keramik high-end juga muncul sebagai komponen yang bisa memberikan performa yang tangguh pada sepeda. Keramik Keramik berasal dari ...
Seperti yang sudah sempat ditulis sedikit pada artikel: Sepeda baru tahun 2019, United memang tampil menggebrak pada tahun ini, banyak sepeda-sepeda baru berkualitas yang dimunculkan, salah satunya adalah sepeda balap ...
Q Factor, Q Angle, Stance Width, Lebar pedal, tidak hanya membuat perbedaan pada sepeda, salah perhitungan bisa membuat kita cidera, kenapa? Pengertian Sebelum membahas lebih jauh, pertama kita harus mengerti ...
Suspensi sepeda sangat membantu kenyamanan dan keleluasaan pada sepeda, tidak hanya sepeda gunung, sepeda BMX, sepeda lipat, beberapa sepeda balap dan sepeda gravel juga menambahkan suspensi untuk pengalaman bersepeda yang ...
Grupset sepeda gunung telah berevolusi secara signifikan dalam 20 tahun terakhir, dan sekarang benar-benar terpisah secara tegas dari groupset sepeda jalan mereka. Dengan fokus pada kekuatan dan jangkauan gigi/gear, groupset ...
Mungkin belum semua kita sadar tentang keberadaan gravel bike, apa itu, untuk apa, buat siapa? Di artikel ini, kita akan melihat lebih dalam tentang gravel bike. Semakin sering kita lihat, ...
[vc_row][vc_column][vc_column_text] Disini kita bisa mencari sepeda ideal dan membandingkan spesifikasi dan harga antara sepeda, baik sepeda gunung (MTB), sepeda balap (Road Bike), sepeda BMX, sepeda lipat, sepeda listrik dan sepeda jenis lain yang tersedia, dengan berbagai ...
Sejak beberapa dekade ke belakang, jumlah sprocket dan speed sepeda selalu bertambah, dari senam, tujuh, delapan, sembilan, ke sepuluh, lalu sebelas, dan sekarang dua belas. Beberapa merk sepeda diluar big ...