GoPro Hero 7 Black
GoPro Hero 7 Black

GoPro Edisi 2018 – GoPro Hero 7

GoPro akhirnya resmi mengeluarkan edisi terbaru pada  27 September 2018, yaitu GoPro Hero 7. Sebelumnya edisi terkhir adalah GoPro Hero 6 yang diluncurkan pada 28 September 2017. Untuk Indonesia, berita yang beredar mengatakan bahwa GoPro Hero 7 akan bisa dibeli disini pada Oktober 2018.

Pada GoPro Hero 7 ini, fitur yang paling dibanggakan oleh GoPro adalah video stabilization nya, pada teaser introductionnya, GoPro mengatakan “Shaky is Dead” dan “Insanely Smooth Video”. Varian pada Gopro Hero 7 ini adalah :

  • GoPro Hero Black (USD 399.99)
  • GoPro Hero SIlver (USD 299.99)
  • GoPro Hero White (USD 199.99)

GoPro: Introducting Hero& black in 4K – Shaky Video

 

Perbandingan spesifikasi bisa dilihat pada tabel di bawah. GoPro Hero 7 Black adalah varian yang paling bagus, dan satu-satunya varian yang mempunya fitur HyperSmooth untuk video stabilization, dimana dua lainnya masih dalam level standard. Secara bentuk semuanya hampir sama, menu touchscreen yang berbeda dari versi 6, untuk mempermudah navigasi.

Pada frame rate dan resolution, tidak ada peningkatan secara angka, maksimum settingnya dalah 4K pada 60 frame per second, versi Silver dan White lebih rendah lagi.

Fitur Hypersmooth pada edisi black, dikali adalah fitur yang paling banyak diminta oleh user dari GoPro Hero 6. Fitur ini untuk mengurangi getaran pada kamera, memalui fitur digital dan software yang lebih canggih, sehingga bisa membuat video dan gambar lebih smooth, GoPro mengatakan kalau fitur ini jauh lebih superior dari edisi sebelumnya. Fitur Hypersmooth ini bisa digunakan di dalam atau dibawah air, dan tahan terhadap  hembusan angin kencang. Bahkan bisa melebihi kemampuan meredan getaran dengan Karma Grip Gymbal, padahal Karma Grip Gymbal ini harganya hampir sama dengan GoPro Black.

Fitur baru lainnya adalah TimeWrap, fitur yang memakai teknologi hypersmooth pada TimeLapse Video. Sehingga bisa menangkap super stabil time lapse video pada benda yang bergerak. Pada Hero 7 ini, speednya meningkat 30 kali sehingga bisa menangkap momen yang lebih lama.

Fitur baru untuk media sosial, adalah fitur live streaming langsung ke media sosial seperti Facebook, langsung dari kamera, tanpa perlu ada tambahan software lain.

Kita lihat saja review lengkap nya nanti untuk membahas lebih detail kemampuan dari GoPro Hero 7.

Oh ya, GoPro mengadakan 1M Dollar Challenge berhadiah USD$1M untuk video terbaik dengan menggunakan GoPro Hero 7 versi Black, yang akan dipilih sebagai HERO7 Black Highlight Video. Cukup rekam aksi dengan GoPro Hero 7 Black, submit video raw ke GoPro, batas pengiriman video adalah 14 Desember 2018 12 p.m. PST.

Tabel perbandingan spesifikasi GoPro Hero 7 White, Silver, dan Black

  HERO7 White HERO7 Silver HERO7 Black
 KEY FEATURES
 Photo 10MP 10MP (With WDR) 12MP (With SuperPhoto)
 Video 1080p60* 4K30 4K60
 Spherical Capture
 OverCapture
 Battery Built-In Built-In Removable
 Waterproof Without a Housing ✓ ✓ ✓
 2-inch Touch Screen (With Touch Zoom) ✓ ✓ ✓
 Video Stabilization Standard Standard HyperSmooth
 Voice Control ✓ ✓ ✓
 Wake on Voice ✓
 Auto Offload to Your Phone ✓ ✓ ✓
 Time Lapse Video ✓ ✓ ✓
 Slo-Mo 2x 2x 8x
 Live Streaming ✓
 SuperPhoto ✓
 TimeWarp Video ✓
 GP1 Chip ✓
 GPS ✓ ✓
 QuikStories ✓ ✓ ✓
 Advanced Metadata ✓
 Protune ✓
 Karma Compatible ✓
 Super Suit (Protection + Dive Housing)   Compatible ✓
 AUDIO FEATURES
 Advanced Wind Noise Reduction  2-mic processing  2-mic processing  3-mic processing
 Stereo Audio ✓
 360 Audio
 RAW Audio Capture .wav format
 3.5 mm Audio Mic In With Pro 3.5mm Mic Adapter
 CONNECTED FEATURES
 Wi-Fi + Bluetooth® ✓ ✓ ✓
 Connects to GoPro App ✓ ✓ ✓
 Auto Upload to Cloud With GoPro Plus subscription With GoPro Plus subscription With GoPro Plus subscription
 GPS ✓ ✓
 HDMI Video Out With Micro HDMI Cable
 VIDEO
 5.2K (Fusion only)
 4K
 Wide FOV 30 fps 60, 30, 24 fps
 SuperView FOV 30, 24 fps
 4K (4:3)
 Wide FOV 30, 24 fps
 3K (Fusion only)
 2.7K
Wide FOV 120, 60, 30, 24 fps
SuperView FOV 60, 30, 24 fps
Linear FOV 60, 30, 24 fps
 2.7K (4:3)
Wide FOV 60, 30, 24 fps
Linear FOV 30, 24 fps
 1440p
Wide FOV 60, 30 fps 60, 30 fps 120, 60, 30, 24 fps
Linear FOV 60, 30, 24 fps
 1080p
Wide FOV 60, 30 fps* 60, 30 fps* 240, 120, 60, 30, 24 fps
SuperView FOV 120, 60, 30, 24 fps
Linear FOV 120, 60, 30, 24 fps
 960p
Wide FOV 240, 120 fps
 720p
Wide FOV 240, 60 fps
Linear FOV 60 fps
 Video File Format MP4 (H.264) MP4 (H.264) MP4 (H.264/AVC), MP4 (H.265/HVEC)
 Max Video Bit Rate 40 Mb/s (1440p) 60 Mb/s (4K) 78 Mb/s (4K)
 Auto Low Light ✓
 Exposure Control ✓ ✓ ✓
 PHOTO
 Megapixels 10MP 10MP 12MP
 Burst Rates 15/1 15/1 Auto, 30/1, 30/2, 30/3, 30/6, 10/1, 10/2, 10/3, 5/1, 3/1
 Time Lapse Photo Intervals 0.5, 1, 2, 5, 10, 30, 60 seconds
 Continuous Photo Capture ✓ ✓ ✓
 SuperPhoto ✓
 RAW Photo Capture ✓
 Exposure Control ✓ ✓ ✓
 MODES
 Photo ✓ ✓ ✓
 Burst Mode ✓ ✓ ✓
 Night Photo ✓
 Video ✓ ✓ ✓
 Looping ✓
 Time Lapse Photo ✓
 Time Lapse Video ✓ ✓ ✓
 TimeWarp Video ✓
 Night Lapse Photo ✓
 Slo-Mo 2x 2x 8x
 Photo Timer ✓ ✓ ✓
 DESIGN + DIMENSIONS
 Dimensions 62.3 W x 44.9 H x 28.3 D (mm) 62.3 W x 44.9 H x 28.3 D (mm) 62.3 W x 44.9 H x 33 D (mm)
 Weight 92.4g 94.4g 116g
 Status Screen ✓
 Touch Display ✓ ✓ ✓
 GP1 Chip ✓
 HDMI Port ✓
 USB Port USB-C USB-C USB-C
 Memory Storage microSD™ with at least Class 10 or UHS-I rating microSD™ with at least Class 10 or UHS-I rating microSD™ with at least Class 10 or UHS-I rating
 Microphones 2 2 3
 LEDs 2 2 3
 Battery Built-in Built-in Removable 1220mAh lithium-ion rechargeable
 Replaceable Lens ✓
 CAMERA PROTECTION
 Camera Protection (US/ROW country specific)
 Camera Protection [US] Included with GoPro Plus Subscription Included with GoPro Plus Subscription Included with GoPro Plus Subscription
 Camera Protection [ROW]

* Camera records in 1440p 4:3 video that can be cropped to 1080p 16:9 video.