Untuk sebuh komponen, pentil (valve) sepeda mempunyai peran besar dibandingkan bentuknya yang sangat kecil. Beberapa sepeda memiliki bentuk pentil roda yang sama dengan pentil pada mobil atau motor pada umumnya, ...
Ada banyak gaya yang berpengaruh pada saat kita bersepeda, gaya gravitasi, gaya hambatan udara, dorongan angin, kemiringan jalan (tahanan tanjakan), gaya dorong dari pedal, dan gaya tahan permukaan jalan. Sering ...
Schwalbe adalah produk ban sepeda yang sudah diakui di dunia. Produk-produk yang berkualitas dan inovasi pada produk ban sepeda Schwalbe, menjadikannya salah satu pemimpin dalam pasar ban sepeda. Jika sebelumnya ...
Memilih ban sepeda gunung (MTB) yang ideal perlu mempertimbangkan tujuan untuk kecepatan, cengkraman, atau daya tahan. Ban sepeda gunung tidak dirancang untuk bisa optimal di semua area, apa saja fitur ...
Jari-jari sepeda merupakan salah satu komponen unik dan menarik secara fisika, matematika, dan mekanika pada sepeda. Bentuknya yang kecil dan tipis seperti lidi, tetapi menjadi salah satu komponen yang menopang ...
Memahami ukuran dan angka pada ban sepeda kadang sangat membingungkan. Karena ada banyak sekali standard yang dipakai dan satuan pengukuran yang berbeda. Inggris, Amerika, Prancis, Jerman, Jepang, memiliki standard dalam ...
Setiap jenis ban sepeda memiliki kelebihan dan kekurangan nya masing-masing. Mengganti dan mengupgrade ban sepeda adalah salah satu hal termurah untuk membuat perubahan performa dan karakter sepeda. Ban sepeda yang ...